Senin, 16 November 2009

REMIDI DAN PENGAYAAN KELAS XI IPA

REMIDI KINEMATIKA GERAK LURUS

1. Sebuah benda mula-mula berada pada posisi : 3 i + 4 j bergerak 

    dengan kecepatan :

    v = (4t + 3) i + (8t - 6) j. Tentukan :

    a. posisi saat t = 2 s

    b. percepatan saat t = 1 s

2. Sebuah benda berada pada posisi : r = (4t – 2) i + (2 - 3t) j.

    Tentukan :

     a. kecepatan rata-rata saat t = 2 s sampai t = 4 s

     b. kecepatan saat t = 5 s

3. Sebuah mobil berjalan dengan kecepatan awal : 5i + j dan

    mempunyai percepatan a = 7i + 5j.Tentukan besarnya kecepatan 

    mobil saat t = 2 s!

4. Sebuah benda berada pada posisi : r = (2t2 - 4t + 7) i + (8t2 -t-5) j.

    Tentukan :

    a. kecepatan saat t = 3 s

    b. percepatan saat t = 4 s

5. Sebuah benda mula-mula berada pada posisi : 2 i + 2 j bergerak

   dengan kecepatan : v = (6t + 2) i + (3t2 + 2t) j. Tentukan :

    a. posisi saat t = 4 s

    b. percepatan rata-rata dari t = 1 s sampai t = 4 s

   c. percepatan saat t = 1 s

 

PENGAYAAN KINEMATIKA GERAK LURUS

1. Jika veKtor posisi suatu partikel yang bergerak dalam bidang xy

   adalah : r = 2t3 i + (t2 + 6) j dengan r dalam meter dan t dalam

   sekon.

  Tentukan :

   a) besar kecepatan dan percepatan saat t = 2 sekon

   b) percepatan rata-rata dalam selang waktu t = 1 s sampai t = 3 s

2. Sebuah partikel yang bergeraksepanjang sumbu y memenuhi

    persamaan : y = 2t3 – 15t2 + 24 t + 4.

   a. kapan besar kecepatan dan percepatan partikel sama dengan nol

   b. posisi partikel ketika kecepatannya nol.

3. Posisi suatu benda yang bergerak dengan kecepatan v = 4t3 + 6t2

    2t. Pada saat t = 1 s partikel berada pada posisi r = 20 m.

    Hitung posisi dan percepatan partikel saat t = 4 s.

 

JAWABAN DITULIS DI KERTAS FOLIO DIKUMPULKAN PALING LAMBAT HARI : KAMIS, 26 NOPEMBER 2009

DENGAN DIBERI TULISAN REMIDI ATAU PENGAYAAN.

Label:

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda